Sambutan
Fiat Justitia Ruat Caelum "Hendaklah Keadilan Ditegakkan Walaupun Langit Akan Runtuh"
Selamat Datang di website Resmi Fakultas Hukum Universitas Tomakaka
Website Fakultas Hukum Universitas Tomakaka ditujukan untuk memberikan informasi-informasi yang dimiliki fakultas kepada masyarakat luas yang dapat diakses oleh mahasiswa, dosen, staf, alumni, calon mahasiswa dan stakeholder.
Semoga dengan adanya website ini dapat terjalin komunikasi yang baik antara Fakultas Hukum Unika dengan segenap civitas akademika maupun siapa saja yang ingin mengetahui lebih jauh mengenai Fakultas Hukum.
Dengan terjalinnya komunikasi yang baik tersebut tentu akan menjadikan Fakultas Hukum Unika dikenal secara luas oleh seluruh masyarakat baik lokal maupun nasional.
Fakultas Hukum Universitas Tomakaka merupakan salah satu dari 7 Fakultas di UNIKA, yang telah TERAKREDITASI (B), Fakultas Hukum UNIKA memiliki 1 jurusan yakni Program Studi (Ilmu Hukum). yang mendalami ilmu hukum melalui program-program yang ada.
kami segenap civitas academika fakultas hukum berharap besar bisa menjadi ruang untuk bisa mendalami ilmu terkait Hukum di indonesia & dunia.
Semoga semua ini dapat memberikan manfaat bagi Fakultas Hukum Universitas Tomakaka sendiri dan bagi seluruh komunitas pendidikan dan masyarakat secara keseluruhan di masa mendatang.
"ayo gali lebih dalam terkait fakultas kami"
Akhirnya saya mengucapkan terima kasih atas perhatian, bantuan dan kerjasamanya.
Dekan Fakultas Hukum
(Dr. MUHAMMAD AL HABSY AHMAD, S.H.,M.H, SH., M.H)
Baca Juga
RUU Sisdiknas Dinilai Ancam Profesi Dosen di Perguruan Tinggi Swasta
Fikom Unika, Mamuju - Para rektor dan dosen universitas swasta di Sulawesi Barat (Sulbar) menolak pembahasan rancangan undang-undang (RUU) Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas). Penol
PRAKTEK PERADILAN
Pelaksanaan Praktek Peradilan oleh mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Tomakaka, dengan melakukan praktek Hukum Acara di "Ruang Peradilan Semu FH UNIKA"
Praktek Kemahiran Hukum (PKH)
Praktik Kemahiran Hukum (PKH) adalah kegiatan yang dilakukan mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman langsung dalam dunia hukum. PKH merupakan bagian penting dari kuliah hukum,